Badan meterologi dan Geofisika dunia pernah berasumsi kalau ada negara yang tidak pernah hujan. Soalnya negara-negara ini mengalami perubahan yang sangat drastis. Akibatnya membuat negara ini tidak pernah mengalami hujan. Perubahan cuaca yang tidak menentu membuat sebuah negara selalu waspada. Negara-negara inilah yang tidak pernah hujan yaitu :
1. Arica (Chile)
Arica adalah daerah yang berada di negara Chile. Di arica jarangan sekalian menemukan adanya hujan. Karena daerah yang sangat gersang dan teksturnya. Padahal arica merupakan kota yang sangat dekat dengan pelabuhan. Meskipun kota arica tidak pernah hujan dalam beberapa dekade menjadi kota Chile tetap menjadi dingin. Karena di dekat kota arica ada gurun agatama yang daerahnya sering dilanda hujan.
2. Al Kufrah (Libia)
Al Kufrah adalah daerah yang hampir seluruhnya dikelilingi oleh adanya gurun yang sangat luas. Jelas sekali dengan adanya gurun yang luas pastinya jarang sekali hujan yang akan masuk di daerah Al Kufrah. Akhirnya orang - orang di sekitar ketika mencari mata air harus mencari di kedalaman. Di daerah ini juga banyak sekali kurma dan persik yang tumbuh.
3. Dry Valley (Antartika)
Antartika atau Dry Valley menjadi salah satu daerah yang hampir tidak pernah hujan bisa masuk. Pasalnya daerah dry Valley di kelilingi oleh salju. Ternyata banyak ahli juga yang berpendapat kalau di daerah ini udara dan air laut sangat sulit untuk masuk. Menjadikan daerah dry Valley sangat panas sekali. Apalagi perubahan cuaca di daerah dry Valley juga tidak menentu menjadikan dry Valley sangat sulit untuk ditinggali oleh orang biasa.
4. Wadi Halvan (Sudan)
Wadi Halvan menjadi gurun yang memiliki suhu yang panas yaitu hampir diatas 40 derajat. Dengan suhu yang panas sekali banyak menjadikan orang disana hidup dengan kesulitan. Apalagi daerah wadi Halvan juga dikatan sebagai daerah yang berbahaya karena sering sekali terjadi badai pasir. Dikatan juga kalau daerah wadi Halvan merupakan gurun yang sangat luas dan lebar.
5. Ica (Peru)
Di daerah perumahan juga ada daerah yang jarang lewati oleh hujan yaitu Ica. Pada daerah Ica Peru jarang sekali adanya hujan. Meskipun tidak ada hujan yang masuk ke Ica tetapi suhu udaranya bisa sangat dingin.
0 Response to "Tahukah 5 Daerah Ini Yang Tidak Pernah Mengalami Hujan! "
Post a Comment