Jakarta adalah ibukota dari indonesia yang menjadi kota sangat ramai. Tidak heran jika jakarta memiliki tempat-tempat yang sangat menarik. Banyak orang yang ingin datang untuk mengunjungi keindahan dari kota jakarta. Padahal dulu kota jakarta menjadi tempat estetik meskipun tidak ada banguna-bangunan yang tinggi. Apalagi pada masa penjajah di kota jakarta banyak tempat-tempat yang sejuk maupun bersih untuk dikunjungi setiap harinya.
Pada saat ini jakarta menjadi kota metropolitan yang sangat padat merayap akhirnya banyak kendaraan mengalami macet. Sedangkan jakarta tempoe doeloe menjadi tempat yang sepi dan sedikit orang yang berkumpul. Dibalik kesunyian kota jakarta yang dulu banyak orang yang suka dalam menikmati suasana yang tenang dan menyejukan.
Jakarta yang sekarang banyak sekali gedung - gedung pencakar langit. Di daerah jakarta sekarang banyak sekali perombakan yang terjadi dalam susunan kota maupun bentuk-bentuk dari gedung kota jakarta. Tidak heran jika kebanyakan orang ingin mengingat kembali jakarta tempoe dulu yang sangat unik dan menarik untuk dilihat setiap harinya.
0 Response to "Sudahkah Tahukah Jakarta Tempoe Dulu ! Wajib Dilihat "
Post a Comment