1. JODHPUR, INDIA
|
JODHYPUR INDIA |
India merupakan tempat yang banyak sekali dikunjungi oleh turis-turis. Tempat-tempat di india yang banyak sekali dikunjungi candi, kuil dan benteng. Salah satu tempat yang paling favorit yaitu rajasthan atau kota biru. Warna biru yang menghiasi daerah kota jodhpur memang sangat indah sekali ketika dilihat dari kejauhan. Ayok coba kunjungi keindahan dari kota jodhpur india yang memang sangat indah sekali untuk dinikmati oleh semua orang.
2. CHEFCHAOUN, MAROKO
|
CHEFCHAOUN MAROKO |
Mau tahu kota yang memiliki warna yang sangat unik yaitu chefchaoun, maroko. Kota dengan warna biru dan putih terang ketika dinikmati keindahan. Warna biru muda merupakan bagian dari tradisi kuno. Walaupun bangsa yahudi sudah banyak yang tidak ada di kota ini. Tetapi tradisi yang berada di kota ini masih tetap saja.
3. ST JOHN, KANADA
|
ST JOHN KANADA |
Kota warna-warni yang berada di dunia yaitu st john, kanada. Saat dilihat dari kejauhan kota ini seperti labirin. Warna-warni dari kota st john menambah keindahan dari kota tersebut. Kota ini memang sangat menarik sekali untuk dilihat keindahannya. Banyak sekali para turis yang datang untuk menikmati keindahan dari kota st john.
4. HAVANA, KUBA
|
HAVANA KUBA |
Kota yang paling berwarna di dunia lainnya yaitu havana, kuba. Kota havana memiliki daya tarik yang sangat besar untuk turis. Karena warna-warni dari kota havana bisa membangkitkan semangat. Alunan musik dan berbagai macam mobil klasik yang sangat indah. Banyak ditemukan di kota havana kuba.
5. BO-KAAP, AFSEL
|
BO-KAAP AFSEL |
Bo-kaap afsel adalah desa kecil yang berada di cape town, afsel. Kota ini merupakan gabungan dari corak penduduk melayu dan imigran musim asia tenggara. Saat datang ke kota bo-kaap coba lewati gang-gangnya. Karena akan ditemukan warna-warna yang sangat cerah pada daerah rumah penduduk. Akibatnya banyak orang yang melihat keindahannya.
0 Response to "Kota Warna-Warni Yang Berada Diseluruh Dunia ! Cobalah Liat Keindahannya "
Post a Comment